Minggu, Mei 22, 2022
7belas.com
No Result
View All Result
  • Home
  • Brokers
  • Culture
  • Finance
  • Forex
  • Instagram
  • Ragam
  • Teknologi
  • Home
  • Brokers
  • Culture
  • Finance
  • Forex
  • Instagram
  • Ragam
  • Teknologi
No Result
View All Result
Morning News
No Result
View All Result
Home Tech

Cara Menyelamatkan Data Saat Layar Smartphone Pecah atau Mati

by 7Belas.com
11 November 2020
226
VIEWS
Share on FacebookShare on Twitter
Cara Menyelamatkan Data Saat Layar Smartphone Pecah atau Mati

7BELAS.COM – Apakah kamu pernah mengalami smartphone rusak hingga menyebabkan mati total atau layarnya pecah sehingga tidak bisa di hidupkan lagi?

Jika kamu mengalami masalah tersebut, apakah pernah kamu berpikir untuk menyelamatkan data data penting yang ada di dalam smartphone kamu tersebut?

READ ALSO

Bot Cari Jodoh di Telegram Ini Linknya

Wintub Apk Penghasil Uang Legit atau SCAM?

Cara menyelamatkan data penting pada saat layar smartphone pecah atau mati sebenarnya itu bisa dikatakan untung untungan. Akan semakin mudah diselamatkan jika layarnya saja yang rusak dan kamu sudah pernah mencadangkan data data yang pernah disimpan.

Lalu bagaimana kalau mesin smartphone kesayangan kamu itu yang mati? Berikut ada beberapa triks cara menyelamatkan data saat layar atau mati pada smartphone.

Cara menyelamatkan data saat layar smartphone pecah / mati

1. Gunakan fitur cloud pada hp

Fitur cloud ini hampir ada di setiap smartphone atau telepon pintar misalnya seperti Icloud pada iPhone, Samsung Cloud pada Samsung dan Micloud pada smartphone Xiaomi. Cara kerja layanan cloud ini adalah mencadangkan data yang ada pada Hp dengan ruang kapasitas tertentu.

Ketika sewaktu-waktu memang terjadi hal yang tidak di duga seperti layar pecah atau hp mati total, maka kamu bisa mendownload ulang data yang sudah di cadangkan melalui fitur cloud sesuai dengan merk hp kamu.

Caranya juga sangat mudah, yaitu kalian hanya tinggal login melalui PC atau Hp lainnya ke akun cloud milikmu, kemudian tinggal download semua data yang sudah dicadangkan.

Tapi kalau pada awal kamu tidak mencadangkan beberapa data yang ada pada smartphone, maka kamu tidak akan bisa menggunakan fitur ini untuk menyelamatkan data penting yang ada di smartphonemu.

2. Bantuan kabel USB OTG

Nah jika smartphone kamu hanya mengalami pecah pada layar dan masih bisa nyalakan, mungkin akan sangat mudah untuk mengambil data data penting menggunakan kabel USB. Tapi sayangnya cara ini memngkinkan pengguna untuk memasukan password, pin ataupun pattern.

Lalu bagaiaman dong kalau layarnya sudah benar-benar mati dan tidak bisa akses password atau pin? Tenang saja, karena kamu masih bisa menggunakan bantuan kabel USB OTG. Dengan kamu menggunakan kabel OTG, maka kamu bisa membuka kunci smartphone menggunakan mouse melalu PC. Dengan begitu kamu bisa memindahkan data data pada smartphone milikmu.

3. VNC (Virtual Network Computing)

Bantuan VNC ini adalah salah satu cara yang memungkinkan kamu untuk bisa mengontrol smartphone menggunakan PC/Laptop. Tapi sayangnya kalau ingin menggunakan bantuan ini kamu harus memasang applikasinya di smartphone.

Kalau memang sebelumnya kamu sudah memasang applikasinya pada smartphone, maka kamu bisa mengkoneksikan smartphone dengan PC, dan pada tahap ini kamu bisa dengan mudah menyelamatkan data data penting yang ada di dalam ponsel pintar kamu.

Itulah beberap informasi mengenai cara menyelamatkan data saat layar smartphone pecah atau mati. Semoga cara di atas bisa menjadi solusi terbaik untuk kamu semuanya.

Related Posts

Bot Cari Jodoh di Telegram Ini Linknya
Aplikasi

Bot Cari Jodoh di Telegram Ini Linknya

8 Desember 2020
Wintub Apk Penghasil Uang Legit atau SCAM?
Aplikasi

Wintub Apk Penghasil Uang Legit atau SCAM?

6 Desember 2020
Download Roleplayer Apk Indonesia Terbaru, Applikasi List RP
Aplikasi

Download Roleplayer Apk Indonesia Terbaru, Applikasi List RP

31 Maret 2022
Bot Matematika WA
Aplikasi

Bot Matematika WA

30 November 2020
Awas! Kena Tagihan Dadakan, Segara Hapus 16 Aplikasi Ini di Ponsel Anda
Tech

Awas! Kena Tagihan Dadakan, Segara Hapus 16 Aplikasi Ini di Ponsel Anda

29 November 2020
5 Applikasi Pemutar Video Android Terbaik Saat Ini
Gadgets

5 Applikasi Pemutar Video Android Terbaik Saat Ini

29 November 2020

Discussion about this post

Popular Post

  • About
  • About Us
  • Contact Us
  • Contact Us
  • Cookie Policy
  • Cookie Policy (EU)
  • Disclaimer
  • Disclaimer
  • Home
  • Privacy Policy
  • Privacy Policy
  • Terms of Service
  • Terms of Service (TOS)
  • Terms Of Use

© 2022 7belas.com | Untuk Indonesia

No Result
View All Result
  • Home
  • Brokers
  • Culture
  • Finance
  • Forex
  • Instagram
  • Ragam
  • Teknologi

© 2022 7belas.com | Untuk Indonesia